Jumat, 19 Juni 2009

Xiruz - Yang Terdalam

Tak pernah kusangka
Tak pernah kuduga
Kau kan pergi dari hidupku

Semua cinta yang ku beri
Bagimu tak berarti lagi
Kini kau tinggalkan luka dihati

Reff:
Ku coba tuk bertahan
Meski sulit tuk lupakan
Semua kenangan kita berdua
Kepedihan yang terdalam
Yang kini kurasakan
Biarlah semua kusimpan sendiri

Biarlah rasa ini kusimpan sendiri
Ku yakin semua pasti kan berlalu

Back to Reff:

New Single of Terdalam Album



Download Lagu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Please drop any comment(s)..