Rabu, 25 Februari 2009

Mary Jane - Bimbang

Tanya hatimu mampukah aku
Melupakanmu sampai nanti aku
Memilikimu, merasakanmu,
Merindukanmu
www.sanu05.co.cc

Tanya hatimu mampukah dirimu
Melupakanku sampai nanti aku
Memilikimu, merasakanmu,
Merindukanmu

Reff:
Ku tak ingin bimbang tak ingin terdiam
Menunggu mimpi yang s'lalu tertunda
Ku tak bisa bimbang tak bisa terdiam
Menanti angan yang s'lalu tertunda

Tanya hatimu mampukah aku
Melupakanmu sampai nanti aku
Memilikimu, merasakanmu,
Merindukanmu

Back to Reff:

Tanya hatimu mampukah dirimu
Sampai nanti aku memilikimu

Back to Reff:


2nd Single of Inilah Saatnya Album


Download Lagu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Please drop any comment(s)..